Game Ice Breaker Perangsang Saraf Psikomotorik Siswa
Ice
breaker adalah suatu kegiatan yang dilakukan pada saat jeda maupun
berlangsungnya pelajaran guna membangkitkan semangat kembali peserta didik agar
suasana kelas menjadi fresh dan menyenangkan ditengah – tengah kejenuhan pasca
libur panjang maupun pasca ujian terhadap peserta didik . Ice breaker ini
biasanya terdiri dari beberapa jenis permainan - permainan ringan atau
permainan kecil dengan kapasitas yang tidak terlalu besar tergantung penyajiannya
terhadap peserta didik . Biasanya ice breaking ini dibuat guna pada saat awal
acara atau permulaan bicara pada suatu acara atau presentasi. Permainan Ice
Breaker sudah di implementasikan di berbagai sekolah negri maupun swasta karena
efektivitas dalam mengembalikan semangat siswa untuk menerima pelajaran dirasa
efektif. Berikut beberapa kegunaan dari game ice breaker ini:
1.
Menyalurkan proses penyampaian dan penyerapan informasi secara optimal bahkan
maksimal.
2.
Menstimulan motivasi para trainer/guru dan audien/peserta belajar dalam proses
belajar mengajar
3.
Memperkuat hubungan antara trainer/guru dan audien/peserta belajar.
Ice Breaker Games |
Berdasarkan
ulasan mengenai manfaat game Ice Breaker tersebut, kali ini gameseducationary akan menyajikan link yang bisa Bapak/Ibu
unduh berupa beberapa game ice breaker
yang bisa Bapak/Ibu implementasikan didalam kelas mengingat siswa kelas VII,
VIII, X, dan XI menghadapi libur panjang karena kelas IX dan XII menghadapi
UAN. Maka dari itu, alangkah baiknya
jika semangat mereka untuk menerima pelajaran dirangsang dengan game ice breaker
tersebut. Berikut link yang bisa Bapak/Ibu unduh.
Demikian
beberapa game ice breaker yang bisa Bapak/Ibu unduh, jika game ini dirasa
efektif untuk mengembalikan motivasi
siswa untuk menerima pelajaran, silahkan berikan komentar agar admin bisa memberikan
lagi beberapa game ice breaker dari jenis
yang berbeda dan tentunya dengan fungsi dan tujuan yang sama. Jika
artikel ini dirasa bermanfaat, mohon dishare untuk berbagi manfaat. Salam
perubahan pendidikan!
Comments
Post a Comment