Aplikasi Buku Induk Kepegawaian Sekolah Terbaru

Pada artikel sebelumnya, gameseducationary sudah memberikan kepada Bapak/Ibu sebuah artikel yang berisi link unduh Aplikasi Buku Induk Siswa dan Buku Induk Guru (Baca :Aplikasi Buku Induk Siswa dan Guru). Dan pada artikel kali ini akan mengkhususkan Buku Induk Sekolah yang didalamnya menyimpan Informasi penting berkaitan dengan Kepegawaian Sekolah. Data Induk yang tersaji dalam Buku Induk Sekolah diantaranya meliputi:

Buku Induk Pegawai

  • Data Induk Guru
  • Data Induk Kepala Sekolah
  • Data Induk Pegawai Sekolah Lainnya


Melalui Buku Induk ini tentunya akan sangat berguna untuk memudahkan pencarian data Guru terutama bagi Operator Sekolah, serta juga akan sangat bermanfaat untuk Kepala Sekolah dalam mengetahui Identitas setiap Guru yang pernah mengajar, dan sedang mengajar di sekolah bersangkutan.


Untuk mendapatkan Aplikasi Buku Induk Sekolah tersebut, Bapak/Ibu hanya tinggal mengarahkan kursor dibawah akhir paragraph ini. Buku Induk Sekolah diatas merupakan karya dari Bapak Deni Renovtri sebagai bahan acuan untuk digunakan oleh seluruh Sekolah di Indonesia. Demikianlah postingan kali ini, Buku Induk diatas merupakan dokumen wajib yang harus ada dalam setiap sekolah guna menyimpan data guru dan kepegawaian di sekolah secara terorganisir. Silahkan diunduh dan dibagikan. Salam Pendidikan. Semoga artikel ini sedikit banyak dapat membantu Bapak/Ibu Guru dalam pengabdiannya mencetak sumber daya manusia yang unggul dan berdaya saing. Jika artikel ini dirasa bermanfaat,mohon dishare untuk berbagi manfaat. Salam perubahan pendidikan!

SILAHKAN DOWNLOAD APLIKASINYA DI SINI

Comments

  1. Replies
    1. Terimakasih sudah berkunjung di gameseducationary. Untuk downloadnya bapak bisa klik kalimat yang tercetak abu - abu yang posisinya paling bawah setelah paragraf akhir, setelah masuk ke google drive bapak tinggal klik simbol panah kebawah yang terletak di pojok kanan atas. Salam

      Delete

Post a Comment

Popular Posts